Mahasiswa Teknologi Pangan Lakukan PHP2D 2020 Komoditas Kopi di Desa Taji, Kabupaten Malang

Kamis, 19 November 2020 11:51 WIB   Program Studi Teknologi Pangan

 

 

Mahasiswa Teknologi Pangan UMM melaksanakan Program Holistik Pembinaan dan Pemberdayaan Desa (PHP2D) sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat. Salah satunya dilaksanakan di Desa Taji. Desa Taji merupakan sebuah desa yang berada di ujung Kecamatan Jabung Kabupaten Malang. Desa Taji berada di kaki gunung Lawangan dan Gunung Bromo. Desa Taji memiliki potensi alam yang baik dari segi pertanian, budaya, panaroma, dan kuliner. Desa Taji memiliki komoditas yang utama yaitu, kopi. Kopi Taji terdiri atas tiga jenis yaitu Arabika, Robusta, dan Liberica. (/vrt)

Shared: